Indrata Nur Bayuaji, Membuka Resmi Halaqah Nasional Fiqih Peradaban II di Pondok Pesantren Al Fattah Kikil

  

PACITANTERKINI || Bupati Pacitan Indrata Nur Bayuaji, Kamis (28/12) hadir membuka secara resmi Halaqah Nasional Fiqih Peradaban II di Pondok Pesantren Al Fattah Kikil Arjosari Pacitan. 

Kegiatan yang digelar dalam rangkaian Pra Haul Akbar Almagfurlah K.H. Moch. Burhanudin HB tersebut mengambil tema "Keabsahan Piagam PBB Dalam Pandangan Fiqih.

Halaqah Nasional Fiqih Peradaban II menghadirkan dua narasumber nasional yakni, Rais Syuriah PBNU Dr. K.H. Abdul Ghofur Maimoen, M.A. dan Wakil Ketua Umum PBNU KH. Zulfa Musthofa.

"Insya Allah, mudah-mudahan acara ini betul-betul membawa manfaat bagi kita semua untuk Pacitan, Indonesia dan dunia," kata Bupati.

Lebih baru Lebih lama